Posted by Unknown | 0 comments

The network location cannot be reached

The network location cannot be reached. For information about network troubleshooting, see Windows Help.

Mungkin teman-teman pernah menemukan masalah seperti diatas disaat ingin mengakses data dari komputer lain yang terhubung dalam satu jaringan.
Saat dicek, perintah ping berjalan baik, nama workgroup sudah sama namun masih muncul tulisan seperti diatas ketika kita mencoba untuk masuk ke file sharing komputer lain.
Berikut langkah-langkah untuk mengatasinya:
-        -  Buka Registry Editor, klik start-run kemudian ketikkan regedit
-        - Masuk ke HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Services\NetBT\Parameters
-        -  Kemudian cari key TransportBindName
-        -  Kemudian jika data pada key tersebut kosong, maka isilah dengan \Device\
Jika sudah, tutup jendela Registry Editor kemudian restart komputer.
Dan proses sharing data bisa dilakukan. 
Semoga membantu.

0 comments:

Terimakasih sudah berkunjung ... Silahkan bekomentar jika artikel ini membantu ....

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...